5 Game PC Offline Terbaik 2017 yang Wajib Kamu Mainkan! Bukan rahasia lagi jika nge-game kini menjadi hobi yang dilakukan oleh semua orang. Tak melulu anak-anak saja, namun juga remaja dan orang dewasa. Tentunya, kondisi ini dibarengi dengan beredarnya berbagai game di pasaran yang tak hanya menyasar kalangan usia tertentu saja.
Tahun 2017 setidaknya menjadi tahun ketika gameonline, yakni permainan yang bisa dimainkan dengan memanfaatkan internet ini diminati para gamer. Meski begitu, bukan berarti gameoffline tersingkir dari penggemarnya. Sebab permainan-permainan yang dulunya dikenalkan melalui warnet (warung internet) ini masih menarik dan terus dimainkan. Intip juga yuk perkembangan dari situs permainan namatoto seru ini.
Seperti yang sudah disebutkan sebelumnya, 2017 adalah tahun yang cukup penting. Pasalnya, selain mulai digemarinya permainan yang andalkan internet untuk memainkannya, beberapa permainan offlinebaru terus bermunculan. Berikut ini adalah 5 game PC offline terbaik 2017 yang bisa kamu mainkan:
Contents
Mainkan 5 Game PC Offline Terbaik 2017 ini!

The Legend of Zelda:Nafas Alam Liar
Game PC offline terbaik yang pertama adalah The Legend of Zelda. Permainan yang pertama kali rilis pada 1986 adalah garapan Miyamoto yang terinspirasi dari nama istri pengarang The Great Gatsby. Zelda Ftizgerald. Di Jepang sendiri, permainan yang kental dengan nuansa fantasi ini sempat miliki judul The Hyrule Fantasi. Namun, ketika game ini kemudian dibawa ke AS dan menuai kegemilangan, judulnya berganti menjadi The Legend of Zelda.
Wolfenstein II: The ew Colossus
Permainan yang termasuk dalam game offline terbaik tahun 2017 adalah wolfstein II. Setelah mendulang pujian di seri sebelumnya, Wolstein II: The New Collossus kembali menuai antusiasme yang sama besarnya. Setidaknya, game berlatar Amerika Serikat ini memberikan keistimewaan pada grafik dan audio.
Game PC offline terbaik 2017: Dying Light
Untuk kamu yang pecinta zombie, Dying Light menjadi salah stau permainan terbaik yang harus kamu coba. Selain miliki alur permainan yang menarik, karakter zombie dalam serial game ini berbeda dari permainan lainnya. Dan yang tak kalah unik, kamu pun juga bisa menjadi zombie dengan masuki “Be The Zombie” mode. Ketika menjadi manusia tugasmu adalah membunuh zombie, dalam mode ini tugasmu adalah sebaliknya.
Watch Dogs 2
Ubisoft Montreal yang dikenal namanya berkat kepopuleran Assasin’s Creed kembali melambungkan namanya berkat game aksi-petualangan yang satu ini. Ya, Watch Dogs. Seri kedua yang pertama kali rilis pada akhir 2016 ini menjadi salah satu dari 5 game PC offline terbaik 2017 yang harus kamu mainkan. Mengapa demikian? Sebab game yang miliki video game dengan custominasi terbaik ini juga diisi dengan karakter yang unik-unik.
Dark Souls III
Permainan yang terakhir adalah Dark Soul III. Seri ketiga game bergenre action role-playingini digadang-gadang menjadi seri terbaik ketimbang Dark Soul I dan II. Memainkan game yang satu ini akan membuat player meningkatkan konsentrasi dan kewaspadaan. Ini karena dark soul yang memang kental dengan kegelapan ini memungkinkan player akan menemukan monster dan musuh kapan saja. Perhatikan juga artikel terkait best game pc 2015 ini.
Bertahannya kelima game PC terbaik 2017 ini di tengah munculnya game online menunjukkan kualitas yang unggul. Tentunya, akan sangat disayangkan jika kamu tak turut serta untuk mencicipi bagaimana sensasi ketika memainkannya, bukan? Karena itulah, tunggu apa lagi? Segera download game PC offline terbaik ini dan beri komentarmu terhadap permainan-permainan seru ini.